20 Modifikasi Mobil Elf Travel Minibus Paling Keren

Firman

Modifikasi Mobil Elf Trave

Pemilik sewa mobil travel Elf banyak yang melakukan modifikasi mobil elf travel minibus miliknya. Selain untuk lebih tampil beda dari Elf lainnya, para pemilik mobil elf Travel minibus beranggapan bahwa melakukan modifikasi mobilnya bakal menarik minat banyak orang untuk sewa mobil elf nya.

Itu dikarenakan saat ini trends modifikasi mobil Elf sudah ramai, bahkan dari beberapa pemilik travel sudah modifikasi mobil sedemikian rupa untuk menyita perhatikan para pihak penyewa. Selain itu juga berguna sebagai identitas mobil dan pemilik mobil Elf travel itu sendiri.

Membahas modifikasi mobil Elf travel, tentu saja banyak sobat Jaslan yang mencari-cari mobil Elf travel modifikasi keren. Dengan begitu, berada dan membuka artikel ini jadi salah satu pilihan yang tepat, karena Jaslan akan berikan beberapa modifikasi mobil Elf travel tersebut baik dari Elf short maupun long.

Jika sudah tidak sabar modifikasi seperti apa saja pada unit mobil Elf, maka silakan untuk simak dan terus ikuti pembahasan berikut ini. Jaslan berhasil rangkumkan modifikasi – modifikasi mobil Elf travel keren yang dapat juga menjadi referensi mobil Elf sobat Jaslan.

Modifikasi Mobil Elf Travel

Di dunia per Elf-an ada beberapa jenis mobil Elf yang ada, yakni ada mobil Elf short dan mobil Elf long. Dari perbedaan mobil Elf short dan long terdapat perbedaan dari jumlah kursi penumpang di dalamnya, selain itu untuk modifikasi sendiri tentu saja akan berbeda satu sama lain.

Maka dari itu, dengan adanya pembahasan modifikasi mobil Elf travel, diharapkan dapat menjadi referensi ataupun tambahan wawasan. Tidak berlama-lama, untuk lebih jelas mengenai modifikasi mobil Elf tersebut, silakan simak beberapa modifikasi berikut ini.

Gambar Mobil Elf Short

Untuk yang pertama, di sini Jaslan akan berikan beberapa gambar mobil Elf travel atau minibus short modifikasi keren. Modifikasi mobil Elf short atau pendek dengan kapasitas kursi penumpang sekitar 15 atau 16 beserta kursi driver Selain itu, setiap pemilik mobil juga miliki gaya tersendiri dalam memodifikasinya.

1. Mobil Elf Short Wayang

1. Mobil Elf Short Wayang
Source : gridoto.com

Modifikasi Elf travel short pertama ada modifikasi bertemakan wayang. Warna dasar mobil putih dibalut dengan stiker tokoh pewayangan hitam akan miliki daya tarik tersendiri bagi siapa saja yang melihatnya, termasuk bagi para penyewa yang akan menaiki mobilnya.

Bagian stiker wayang warna hitam tersebut terpasang di bagian sisi kanan dan kiri bodi mobil, selain itu ditambah warna velg hitam juga menjadi terkesan keren. Antara perpaduan warna putih dan hitam akan sangat netral, sehingga semakin berkualitas.

2. Mobil Elf Short Orange

2. Mobil Elf Short Orange
Source : youtube.com

Kemudian ada modifikasi mobil Elf short dengan warna dasar orange. Bagi sobat Jaslan yang sedang mencari referensi modifikasi keren mobil Elf dengan warna orange mungkin gambar di atas dapat menjadi salah satu yang wajib dimasukkan ke daftar referensi terbaik.

Ditambah dengan perpaduan stiker tulisan akan menjadi mobil Elf travel semakin keren, di sini sobat Jaslan dapat menambahkan tulisan diinginkan, seperti contoh nama perusahaan atau lainnya. Penggunaan kombinasi tulisan hitam dan putih akan sangat cocok.

3. Mobil Elf Short Adiputro

3. Mobil Elf Short Adiputro
Source : isuzuminibus.blogspot.com

Berikutnya ada modifikasi mobil travel short Adiputro dengan warna dasar putih dan dibalut corak warna orange dan abu. Dari tampilan atau modifikasi di atas sebenarnya sudah keren dan terlihat simpel namun elegan.

Akan tetapi, jika sobat Jaslan ingin menambahkan modifikasi lain. Maka penambahan striker tulisan juga cocok, seperti misalnya pemasangan striker tulisan di bagian atas kaca samping, kaca belakang dan juga kaca bagian depan atas.

4. Mobil Elf Short Putih

4. Mobil Elf Short Putih
Source : youtube.com

Modifikasi mobil Elf selanjutnya dapat dilihat pada gambar, mungkin cocok bagi sobat Jaslan yang ingin modifikasi mobil Elf warna putih. Menambahkan sedikit warna pada bagian bodi sisi depan, belakang, dan samping kanan kiri akan menambah kesan mobil semakin mewah.

Mobil warna putih, jika dipadukan dengan warna lain tentu saja akan masuk. Lihat pada gambar, perpaduan warna kuning, merah dan hijau juga keren apalagi ditambah dengan pemasangan bumper berwarna kuning dan ada sedikit merahnya menambah kesan tersendiri.

5. Mobil Elf Short Biru Putih

5. Mobil Elf Short Biru Putih
Source : youtube.com

Modifikasi mobil travel short lainnya ada modifikasi warna biru. Pecinta mobil warna biru, tentu wajib melihat modifikasi ini. Dipadukan dengan warna putih, hitam dan silver menjadikan travel short semakin tampil elegan dan memiliki kesan mewah.

Jadi siapa saja yang melihat modifikasi travel ini akan terpesona. Dari gambar modifikasi Elf travel di atas dapat menjadi salah satu referensi pada saat sobat Jaslan ingin kombinasikan warna ketika modifikasi warna pada travelnya.

Gambar Mobil Elf Long

Jika di atas merupakan modifikasi Elf travel atau minibus short, berikutnya Jaslan akan berikan juga gambar modifikasi mobil Elf long (panjang). Untuk lebih jelas mengenai modifikasi mobilnya seperti apa, silakan untuk lihat beberapa modifikasi mobil Elf long berikut ini:

1. Mobil Elf Long Putih

1. Mobil Elf Long Putih
Source : sakamurti.com

Modifikasi elf long pertama ada modifikasi dengan dominan warna bodi putih. Ditambah sedikit modifikasi stiker pada bagian sisi kanan dan kiri bodi mobil. Menjadikan tampilan mobil Elf travel long ini sangat elegan dan mewah.

2. Mobil Elf Long Hitam Putih

2. Mobil Elf Long Hitam Putih
Source : youtube.com

Berbeda dengan modifikasi pertama, modifikasi mobil Elf long kedua berwarna hitam. Hitam adalah warna netral yang dikombinasikan dengan warna apa saja akan masuk. Lihat pada gambar modifikasi di atas, perpaduan stiker putih dan emas akan menjadikan tampilan mobil semakin keren.

3. Mobil Elf Long Biru

3. Mobil Elf Long Biru
Source : sakamurti.com

Modifikasi mobil travel long mewah dengan warna bodi biru juga akan memiliki kesan tersendiri bagi para driver maupun penumpangnya. Coba lihat modifikasi Elf travel biru muda di atas dengan perpaduan warna corak putih, hitam dan abu amat sangat miliki kesan berbeda dari lainnya.

4. Mobil Elf Long Putih Biru

4. Mobil Elf Long Putih Biru
Source : pinhome.id

Jika di atas, modifikasi cenderung miliki warna keseluruhan bodi biru. Modifikasi mobil Elf berikutnya ini kombinasi antara warna biru dan putih, pada bagian depan berwarna putih dan semakin ke belakang berwarna biru. Selain itu juga dipasang beberapa stiker di bagian kaca.

5. Mobil Elf Long Hitam

5. Mobil Elf Long Hitam
Source : lacakharga.com

Modifikasi selanjutnya untuk mobil Elf travel long yakni berwarna hitam, melihat gambar modifikasi di atas tentu saja akan terkesima. Tampilan elegan dari warna mobil hitam dipadukan dengan corak berwarna putih dan kuning emas akan miliki daya tarik tersendiri.

Gambar Mobil Elf Travel Keren

Selain modifikasi mobil Elf travel atau minibus short dan long di atas, di sini Jaslan juga berikan beberapa modifikasi lainnya sebagai referensi jika beberapa modifikasi di atas kurang disukai. Dari modifikasi yang akan kami sebutkan ini tentu jelas miliki modifikasi berbeda satu sama lain.

1. Mobil Elf Travel Keren Pesona Indah

1. Mobil Elf Travel Keren Pesona Indah

Modifikasi mobil travel keren lainnya ada modifikasi pesona Indah. Lihat pada gambar modifikasi Elf di atas, perpaduan warna kuning, orange dan hitam tampil sangat keren, apalagi ditambah dengan motif bintang di sisi samping bodi menambah berkesan lagi travelnya.

2. Mobil Elf Travel Keren Premium Coach

2. Mobil Elf Travel Keren Premium Coach
rentalmobilmadiun.net

Ingin modifikasi travel dengan warna unit mobil hitam? Melakukan modifikasi seperti yang ada pada gambar akan sangat cocok karena berkesan mewah dan elegan. Selain itu modifikasi juga simpel, dengan menambahkan aksen atau corak warna emas dan putih saja.

3. Mobil Elf Travel Keren Hitam Kuning

3. Mobil Elf Travel Keren Hitam Kuning
Source : tunastrans.web.id

Mirip dengan modifikasi sebelumnya, perpaduan warna hitam dan kuning. Pada modifikasi mobil Elf travel selanjutnya ini cenderung lebih banyak, di mana ada warna tambahan yakni silver atau abu pada coraknya. Untuk sobat Jaslan yang sukai modifikasi ramai, mungkin ini akan sangat cocok.

4. Mobil Elf Travel Keren Nadia28

4. Mobil Elf Travel Keren Nadia28
sanjayatour.com

Masih dengan modifikasi travel warna hitam, memang warna ini sangat mudah dikombinasikan dengan berbagai warna pada saat modifikasi. Lihat pada gambar modifikasi Elf travel keren Nadia28 di atas, perpaduan antara warna hitam dan hijau terlihat sangat memukau.

5. Mobil Elf Travel Keren Executive Class

5. Mobil Elf Travel Keren Executive Class
Source : citratrans.com

Modifikasi Elf travel Executive menjadi modifikasi berikutnya yang Jaslan sajikan. Dari gambar di atas, tentu siapa saja akan melirik pada saat mobil ini melaju di jalanan, selain karena warna kuning. Tampilan modifikasi simpel namun elegan juga jadi daya tarik tersendiri.

Elf Modifikasi Stiker

Modifikasi mobil Elf travel atau minibus terdapat banyak gayanya, mulai dari modifikasi warna atau penambahan aksesoris seperti bumper, stiker dan masih banyak lainnya. Jika sobat Jaslan mencari referensi modifikasi mobil travel dengan pemasangan stiker, berikut beberapa modifikasi di antara lainnya.

1. Elf Modifikasi Stiker Luxury Coach

1. Elf Modifikasi Stiker Luxury Coach
Source : youtube.com

Modifikasi Elf stiker pertama ada luxury coach, menampilkan kesan mobil dengan warna putih dan silver dibalut dengan beberapa stiker tulisan mengkilap pada bagian sisi kanan dan kiri bodi mobil. Selain itu penambahan aksesoris lampu warna juga menambah kesan mewah.

2. Elf Modifikasi Stiker Putih

2. Elf Modifikasi Stiker Putih
Source : youtube.com

Modifikasi stiker berikutnya modifikasi pada mobil travel berwarna putih. Dengan pemasangan stiker warna hitam dan abu, akan menjadikan mobil travel semakin berkesan mewah. Lihat saja pada gambar modifikasi di atas, sangat simpel namun keren.

3. Elf Modifikasi Stiker Hijau

3. Elf Modifikasi Stiker Hijau
Source : lacakharga.com

Kemudian modifikasi Elf stiker berikutnya pada travel short warna hijau. Sama halnya dengan modifikasi Elf stiker di atas, hanya melakukan pemasangan stiker sedikit maka tampilan mobil Elf akan berbeda dan semakin ganteng. Sobat Jaslan dapat menambahkan stiker lainnya pada bodi yang kosong.

4. Elf Modifikasi Stiker Pariwisata

4. Elf Modifikasi Stiker Pariwisata
Source : youtube.com

Hitam dan putih merupakan salah satu warna yang mudah dikombinasikan dengan warna-warna lain. Lihat pada gambar mobil Elf travel di atas, perpaduan warna bodi putih ditambah sedikit stiker pink dan hitam sudah menampilkan kesan mobil mewah.

5. Elf Modifikasi Stiker Luxury Class

5. Elf Modifikasi Stiker Luxury Class
sanjayatour.com

Terakhir, Elf modifikasi stiker bertemakan luxury class. Seperti namanya luxury class, tampilan stiker yang terpasang pada mobil ini membuat semakin berkelas. Perpaduan antara warna bodi hitam dan stiker hijau putih menambah pesona tersendiri bagi setiap pasang mata yang melihatnya.

Kesimpulan

Itulah beberapa gambar modifikasi mobil Elf travel keren baik Elf short maupun Elf long yang dapat Jaslan berikan. Di harapkan dengan adanya rekomendasi modifikasi mobil travel di atas dapat bermanfaat untuk semua yang membutuhkan, terutama bagi sobat Jaslan yang sedang mencari referensi modifikasi.

Tidak hanya tawarkan gambar modifikasi saja, jika sobat Jaslan ada di daerah Purwokerto ingin bepergian dan membutuhkan sebuah mobil Elf dengan kapasitas penumpang banyak. Maka sobat dapat sewa Elf di Jaslan, terdapat banyak unit Elf travel baik dari short atau long keren yang siap mengantar.

Mengapa harus sewa mobil Elf di Jaslan? Seperti sudah dijelaskan, ada banyak jenis mobil yang siap penuhi kebutuhan bepergian sobat. Tidak hanya itu, Jaslan juga menawarkan promo-promo menarik bagi sobat saat menyewa mobil di Jaslan. Jadi tunggu apa lagi!

Editor: Ari Prasetyo | Penulis: Firman.

Bagikan:

Firman

Seorang content writer beberapa website termasuk Jaslan.co.id yang mulai aktif setelah menyelesaikan pendidikan.

Tinggalkan komentar